Kegiatan menulis khususnya bahasa Arab, adalah salah satu kompetensi dasar yang termasuk dalam empat keterampilan aspek kebahasaan. Kompetensi tersebut harus dikuasai oleh siswa kelas XI Bahasa di MAN 2 Kudus. Untuk mencapai hal tersebut, perlu adanya strategi pembelajaran yang tepat. Berdasarkan hasil observasi awal, di kelas XI Bahasa di MA Negeri 2 Kudus, menunjukkan bahwa dalam mengikuti pe…
Dalam pembelajaran bahasa Arab sangatlah dibutuhkan suatu metode dan pendekatan yang baru agar pembelajaran bahasa Arab terasa lebih menyenangkan. Sebagian besar siswa merasa bahwa pembelajaran bahasa Arab merupakan pembelajaran yang terkesan membosankan karena selalu diperhadapakan dengan sederet hafalan, terlebih lagi pada pembahasan Nahwu dirasa sulit oleh siswa dalam mempelajarinya. Maka ke…
Buku 99 Permainan Dalam Pembelajaran Bahasa Arab merupakan buku ajar yang berisi 99 permainan bagi guru, dosen, maupun pembelajaran bahasa Arab. Buku ini berguna bagi Anda yang ingin mengajarkan bahasa Arab dengan berbagai permainan yang menyenangkan. Buku ini juga membantu para siswanya untuk mengeksplorasi bahasa Arab dengan lebih baik. Sinopsis Buku Tahukah Anda? Bahasa Arab adalah bahasa ke…
Buku berisi : 1. Aspek-Aspek Pembelajaran Bahasa Arab 2. Model Pembelajaran Bahasa Arab 3. Pengembangan dan Kendala Pembelajaran Bahasa Arab
Istilah Sosiolinguistik terdiri dari dua unsur, sosio dan linguistik. kita mengetahui arti linguistik yaitu ilmu yang mempelajari atau membicarakan bahasa. Bab 1 Pendahuluan Bab 2 Bahasa dan variasi bahasa Bab 3 Fungsi-fungsi bahasa Bab 4 Kedwibahasaan Bab 5 Bahasa dan kelas sosial Bab 6 Bahasa dan kebudayaan Bab 7 Bahasa dan usia Bab 8 Pilihan dan bahasa Bab 9 Pergeseran bahasa da…